Definisi Negara Menurut Para Pakar

 1. Aristoteles , negara merupakan persekutuan dari keluarga dan desa guna memperoleh kehidupan yang sebaik-baiknya.

2.Hans Kelsen,negara adalah suatu pergaulan hidup bersama dengan tata paksa.

3.Hugo de Groot,negara adalahsuatu persekutuan yang sempurna dari orang-orang yang merdeka untuk memperoleh perlindungan hukum.

4.Jean Bodin,negara adalah suatu persekutuan daei keluarga-keluarga denga segala kepentingannya yang dipimpin oleh suatu akal daei suatu kuasa yang berdaulat.

5 Sri Soemantri  menyatakan bahwa negara adalah suatu organisasi kekuasaan,oleh karenanya salam setiap organisasi bersama negara selalu kita jumpai adanya organisasi atau alat perlangkapan yang mempunyai kemampuan untuk memaksakan kehendaknya kepada siapapun juga tanh bertempat bertampat tinggal diwilayah kekuasaannya.

 Dari pengertia diatas dapat saya simpulkan bahwa negara merupakan susuan organisasi masyarakat yang tinggal dalam suatu daerah tertentu yang dipimoin oleh pemerintah yang berdaulat 



Comments

Popular posts from this blog

Pendidikan Pendahuluan Bela Negara Beserta Tujuannya

Syarat-Syarat Suatu Negara

Pengaruh Pandemi Covid 19 Secara Umum